Jumat, 08 Mei 2009

GodBless-Rolling Stone Venue, Jakarta 07 Mei 2009




GodBless menjadi pemuncak acara 4th majalah Rolling Stone Indonesia.
Tampil setelah Edane, C.U.T.S, Alexa dan The Changcuters GodBless yang tampil dengan formasi:'
Achmad Albar-Vocal
Ian Antono-Guitar
Donny Fatah-Bass
Abadi Soesman-Keyobard
Yaya Moektio-drums,
tampil menawan membawakan sekitar lagu dengan setlist:
- Huma Diatas Bukit/She Passed away
- Musisi
- Anak Adam
- Kehidupan
- Rumah Kita
- menjilat Matahari
- Srigala Jalanan
- N.A.T.O
- Rock and Roll
- Semut Hitam
Pada lagu Serigala Jalanan, muncul Eet Syahranie sebagai bintang tamu.

Malam itu show ditutup dengan Semut Hitam dengan Abdee Slank dan Ridho Slank sebagai bintang tamu.

14 komentar:

a.b.dOeL ,- mengatakan...

gw gak nonton :(

Danang Suryono mengatakan...

ada halangan apa?, biasanya rajin mas Doel

a.b.dOeL ,- mengatakan...

taunya mendadak ..:(

Agam Fatchurrochman mengatakan...

Sayang acara bagus2 dijejali terlalu banyak band. Yang satu baru main, berikutnya harus nyetem dulu, perpindahan band jadi kelamaan. Kasihan juga tetangga disana keberisikan sampai jam 1 malam. Belum lagi yang pegawai kantoran kayak kita.
Jadi acara panggung terbuka, banyak band, di tengah permukiman, dihadiri pegawai kantoran hahaha, wajib hukumnya selesai jam 11

Danang Suryono mengatakan...

maunya kita khan.....hahahah
Tapi kemarin dikanan panggung banyak anak kecil yg sangat menikmati the changcuters, sampai nyanyi bareng hihihihi

Purnomo Dheglenk mengatakan...

keren2 Om...yg close-up jg, jelas bgt ekspresinya
ditunggu yg Edane he2

Asriat Ginting mengatakan...

Wuaduhh. ini baru jepretan profesional..! Muantappp...!

elvin hendratha mengatakan...

kapan ya bisa nonton GB bareng ....
makasih mas, tak jupuk gambare

Danang Suryono mengatakan...

Yang Edane gak punya, datengnya telat gak sempet ambil photo

Danang Suryono mengatakan...

thx bang Asriat.
BTW kira-kira album barusnya edar di toko bang?

Danang Suryono mengatakan...

Insya allah kalo ada jodonya mas Elvin.
Monggo silahkan..:)

heri sukani mengatakan...

hiks wah mas punya rekamannya..?
puengeeens mass.....

Danang Suryono mengatakan...

gak punya uda Heri, sibuk jepret sama koor bareng..:)

heri sukani mengatakan...

wah wah wah... andai saja rekamannya di jual bebas....